SMK DARMAWAN

Perjalanan menuju Thailand dalam rangka MOU (bagian 1)

Malam ketika jam menunjukan 12.00, saya sudah merapihkan semua peraalatan yang dibutuhkan untuk dibawa ke Thailand. Matahari belum muncul karena kita berkumpul di bandara Indternasional SUkarno Hatta pukul 03.30 pagi. Perjalan ini sebenaanya perjalanan ke 3 saya menuju Thailand, sebuah negara yang penuh pesona dengan budaya yang kaya dan pemandangan yang menakjubkan. Perjalanan pertama saya […]

MOU Program Pertukaran Pelajar SMK Darmawan dan beberapa College di Thailand

Program pertukaran pelajar adalah inisiatif di mana siswa dari satu negara atau institusi menghabiskan waktu di negara atau institusi lain untuk tujuan pendidikan dan budaya. Program ini dirancang untuk memberikan pengalaman langsung tentang kehidupan, budaya, dan sistem pendidikan di negara atau lingkungan yang berbeda, yang bertujuan untuk memperluas wawasan siswa dan meningkatkan keterampilan mereka dalam […]